Sabtu, 13 Desember 2022
Sekolah Tinggi Diakones HKBP yang bekerjasama dengan IT Del Laguboti melaksanakan Pelatihan Penggunaan Sistem Informasi Akademik (SIAKAD) versi 2 yang telah selesaI dikembangkan. SIAKAD versi 2 ini merupakan hasil dari proses reengenering berupa pengembangan dan penambahan fitur) Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) dan telah menerapkan semi Learning Management System (LMS). Diharapkan pengembangan SIAKAD dapat membantu Sivitas STD HKBP Balige dalam mempermudah proses belajar mengajar.